 
                
                
                
                
            SMANA JUARA 3 DUTA INTEGRITAS KABUPATEN BANYUMAS 2024
                            
                            
                            Berita Terbaru,Prestasi,Prestas
                        
                        
                            
                            
                            dipublish pada 10 Des 2024
                        
                    
                            Dalam ajang Seleksi Duta Integritas Kabupaten Banyumas Tahun 2024, SMAN 1 Ajibarang kembali menorehkan prestasi. Munthia Veli Dwi Novitasari berhasil meraih Juara 3 kategori putri, serta Dinanda Syufa meraih peringkat ke-4 kategori putra. Hasil ini diperoleh setelah keduanya mengikuti tahap wawancara pada Rabu, 4 Desember 2024. Prestasi gemilang ini akan diumumkan secara resmi pada puncak peringatan Hari Antikorupsi Sedunia Kabupaten Banyumas dengan tema “Teguhkan Komitmen Berantas Korupsi Untuk Indonesia Maju” yang berlangsung hari ini Selasa, 10 Desember 2024. di Ballroom Hastinapura Java Heritage Hotel Purwokerto. (humassmana)
                        
                    
                    Share:
                
                
            Discussion
        
        There are no comments yet.    
    
